Rabu, 09 Mei 2012

Cara mengirim fax lewat email secara gratis

Bagaimana cara mengirim fax lewat email secara gratis? Bagi yang sangat tergantung dengan keberadaan mesin fax dirumah maupun di kantor,akan sangat membantu sekali bila  kita lagi on the way dan sekaligus juga bisa berkirim terima fax meski tidak ada mesin fax di dekat kita.
Lalu bagaimana cara kita kirim terima fax bila tak ada mesin fax? Tentu saja bila kita pengguna internet bisa memanfaatkan fasilitas kirim terima fax lewat email. Apa saja keuntungan yang bisa diperoleh dari kirim fax online tersebut:

1.Mobilitas yang tinggi
Kita bisa berkirim terima fax kapan saja dan dimana saja meskipun tidak ada mesin fax,bahkan kita pun bisa berkirim terima fax lewat pda ataupun lewat smartphone

2.Lebih efisien
Tidak lagi dibutuhkan biaya pembelian kertas,tinta,ataupun kabel telepon yang pasti anda butuhkan sebuah acount email untuk menerima ataupun mengirim faximile

3.Lebih Profesional
Tidak ada lagi alasan gagal berkirim terima fax karena alasan line busy atau line sedang digunakan.

4.Mendukung gerakan hijaukan bumi kita
Kita hanya mencetak apa yang kita butuhkan yang tidak bisa kita simpan di hardisk atau pun di hapus dari memori email. Apa saja yang kita butuhkan?
Kita bisa cari di google layanan email to fax atau bisa mencoba layanan gratis 30 hari dari situs www.efax.com

Tidak ada komentar: